Pelatihan Profesional General Affairs

Pelatihan Profesional General Affairs

Training Profesional General Affairs

Pelatihan Profesional General Affairs

Pendahuluan Training Profesional General Affairs

Sebagian besar para Profesional General Affairs merasa sebagai warga kelas 2 di dalam perusahaan. Padahal fungsi General Affairs ( GA ) di Organisasi merupakan fungsi yang sibuk dengan tugas-tugas yang kompleks karena perannya yang harus memberikan dukungan & layanan, baik untuk organisasi maupun untuk mendukung operasional fungsi lainnya.

Ditambah lagi hingga saat ini belum ada buku-buku yang dapat memberi panduan atau referensi tentang General Affairs. Kenapa hal ini bisa terjadi? Apa yang salah?. Dapatkah kita memaksa orang untuk merubah persepsinya tentang GA,  ataukah kita yang harus merubah diri agar stigma yang menempel bahwa “GA merupakan seksi sibuk tapi kurang menghasilkan” dapat dihilangkan ? Apa pula yang harus dilakukan oleh General Affairs agar stigma tersebut berubah 180 derajat ?

Materi Training Profesional General Affairs

  1. Fungsi dan peran General Affairs di organisasi dalam mendukung sasaran strategi organsiasi
  2. Jenis layanan yang menjadi tanggung jawab GA
  3. Menetapkan kunci keberhasilan dari General Affairs dalam melayani organsisasi & internal customer.
  4. Menilai kinerja General Affairs dari sisi proses dan sistem
  5. Menerapkan kebijakan kedalam sistem di GA
  6. Memahami pentingnya good interelationship untuk profesional GA
  7. Menghadapi internal customer yang sulit
  8. Menetapkan kompetensi yang diperlukan oleh profesional GA

SASARAN Training Profesional General Affairs

Setelah mengikuti pelatihan ini peserta akan :

  1. Memahami fungsi dan peran General Affairs didalam organisasi dalam mencapai sasaran serta melaksanakan strategi organisasi
  2. Lebih memahami arti dan fungsi dukungan pelayanan yang diinginkan oleh perusahaan maupun oleh “internal customer”
  3. Memahami pentingnya proses dan system dalam meningkatkan mutu pelayanan yang diberikan oleh General Affairs
  4. Mampu menganalisa kinerja General Affairs serta menetapkan wilayah mana saja yang memerlukan peningkatan agar sesuai dengan tujuan yang diharapkan
  5. Mengerti cara menetapkan kompetensi standar yang dibutuhkan bagi para professional General Affairs
  6. Mengetahui serta memahami non functional management yang minimal harus dikuasai dalam posisinya sebagai seorang manager.

FASILITATOR Training Profesional General Affairs                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                              ERAWAN SUPRIYATNA, S.Kom

Praktisi dan trainer yang mempunyai pengalaman lebih dari 17 tahun menjadi instructor / trainer di beberapa lembaga pelatihan swasta, instansi pemerintah / swasta di Jakarta, mulai tahun 1992 – sekarang, antara lain di PT. Asiana IMI Industries, Tbk., PT. COMBIPHAR, di PT. LG Philips Display Devices Indonesia, PT. LG Electronics Indonesia, PT. LG Innotek Indonesia dan PT. Harita Prima Abadi Mineral (Mining Company).

Pernah menjabat sebagai Manager Training dan Development di perusahaan swasta dan perusahaan jasa konsultan. Jabatan terakhir adalah sebagai Direktur Training & Development di perusahaan swasta training and consulting. Sekarang beliau menjadi Trainer dan consultant di beberapa perusahaan provider training and consulting.

Jadwal Pelatihan bandung-training.com 2023 :

Batch 1 : 24 – 26 Januari 2023

Batch 2 : 20 – 23 Maret 2023

Batch 3 : 15 – 17 Mei 2023

Batch 4 : 17 – 19 Juli 2023

Batch 5 : 25 – 27 September 2023

Batch 6 : 7 – 9 November 2023

Catatan : Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta

Lokasi Pelatihan di Bandung :

  • Yogyakarta, Hotel Dafam Malioboro
  • Jakarta, Hotel Amaris Tendean
  • Bandung, Hotel Golden Flower
  • Bali, Hotel Ibis Kuta
  • Surabaya, Hotel Amaris(6.00.000 IDR / participant)
  • Lombok, Hotel Jayakarta

Investasi Pelatihan tahun 2019 ini :

  • Investasi pelatihan selama tiga hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
  • Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.

Fasilitas Training di Bandung :

  1. FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara/Stasiun/Terminal)
  2. FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan .
  3. Module / Handout
  4. FREE Flashdisk
  5. Sertifikat
  6. FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
  7. Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
  8. 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
  9. FREE Souvenir Exclusive
  10. Training room full AC and Multimedia