TRAINING PAYROLL ADMINISTRATION DESIGN & MANAGEMENT
TRAINING PAYROLL ADMINISTRATION DESIGN & MANAGEMENT
Deskripsi
Sistem payroll yang baik tidak hanya memastikan karyawan menerima gaji secara tepat waktu dan sesuai peraturan, tetapi juga berkontribusi pada kepuasan dan retensi karyawan. Selain itu, pengelolaan payroll yang efektif dapat mengurangi risiko kesalahan pembayaran, kepatuhan terhadap pajak, serta meningkatkan transparansi dalam pengelolaan kompensasi di perusahaan. Hal tersebut dapat dipelajari melalui training payroll administration design & management ini. […]