PELATIHAN MANAJEMEN STRES

PELATIHAN MANAJEMEN STRES

PELATIHAN MANAJEMEN STRES

Deskripsi

Tahukah anda bahwa lebih dari 60% pekerja di Indonesia mengalami stres kerja yang berdampak langsung pada produktivitas dan kesehatan mental (Katadata, 2024)? Beberapa penyebab terjadinya fenomena ini adalah tekanan target, beban kerja berlebih, dan tuntutan multitasking. Sayangnya, jika stres tidak dikelola dengan baik, ia bisa menurunkan kualitas hidup dan bahkan memicu burnout. Maka, untuk menjawab tantangan tersebut, pelatihan manajemen stres hadir untuk memberikan pemahaman pengelolaan stres secara menyeluruh. Pelatihan ini dirancang secara khusus untuk memberikan pemahaman mendalam tentang mekanisme stres dan strategi manajemen emosi yang berbasis psikologi modern.

Lalu, mengapa pelatihan ini penting diikuti?

[…]